MoeslimChoice.com- Tidak lengkap rasanya ketika berkunjung ke Jogja tidak menikmati wisata malamnya.
Pasalnya, Jogja merupakan salah satu kota yang menjadi favorit wisatawan untuk dikunjungi.
Jogja juga dikenal kaya akan keindahan alamnya, terlebih pada malah hari kota ini menyajikan pesona yang tenang dan romantis.
Berikut ini, ada 7 tempat wisata malam yang wajib dikunjungi wisatawan ketika berada di Jogja.
1. Alun-Alun Kidul
Tak lengkap rasanya ketika berada di Jogja tidak mampir ke tempat wisata satu ini.
Lokasinya berada di Patehan, Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta. Tempat wisata satu ini buka selama 24 jam loh.
2. Jalan Malioboro
Jalan Malioboro menjadi tempat ikonik kota Jogja. Banyak wisatawan yang hendak melimpir di tempat ini apalagi ketika malam hari.
Lokasinya berada di Jl. Malioboro Sosromenduran, Gedong Tengen, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.
3. Taman Pelangi
Tempat wisata malam ini menghadirkan beragam bentuk lampion unik, dan menjadi spot foto favorit para wisatawan.
Artikel Terkait
Mengenal Tebing Breksi di Jogja, Tempat Wisata Murah Meriah jadi Daya Tarik Wisatawan
Daya Tarik Taman Pelangi Jogja, Hadirkan Keindahan Wisata Malam Penuh Lampion
Melihat Keindahan Kota Jogja dari Ketinggian Perbukitan di HeHa View Sky, Yuk Kunjungi Sekarang juga
Mengulik Serunya Glampingan di Giri Wanara Glamping Jogja, Liburan Asyik dengan Suasana Perbukitan Sejuk
Staycation Seru dan Romantis di Heha Ocean View Jogja, Pesona Hamparan Lautnya Serasa di Bali