MoeslimChoice.com- Giri Wanara Glamping merupakan salah satu tempat glamping seru yang berada di kawasan Jogja.
Bagi wisatawan yang bosan liburan ke Jogja hanya staycation di hotel, bisa cobain sensasi seru glampingan di Giri Wanara Glamping.
Giri Wanara Glamping berada dinamakan Gunung Kera karena letak persisnya di perbukitan yang memiliki ketinggian sekitar 300 mdpl.
Oleh karena itu, pemandangan yang dihadirkan di Giri Wanara Glamping ini begitu luar biasa.
Wisatawan bisa melihat pemandangan tersebut dari atas tebing yang hijau.
Berikut ini ada 2 tipe glamping dan fasilitas yang akan didapat.
1. Kapiwara room
Menyajikan pemandangan teras sungai dan perbukitan indah.
Kamar ini berukuran 25,0 meter persegi dan untuk 2 tamu.
Fasilitasnya, mulai dari Minibar, Kulkas, Air minum kemasan, Pembuat kopi atau teh, Netflix, Water heater, Perlengkapan mandi.
Harga mulai dari Rp1.250.000 / malam
Artikel Terkait
7 Rekomendasi Tempat Wisata di Jogja, Murah dan Cocok Untuk Liburan
Mengenal Tebing Breksi di Jogja, Tempat Wisata Murah Meriah jadi Daya Tarik Wisatawan
Melihat Keindahan Kota Jogja dari Ketinggian Perbukitan di HeHa View Sky, Yuk Kunjungi Sekarang juga